Sholat Gerhana Matahari

Taman, Sidoarjo – Kemarin pagi (09/03) peserta didik, guru dan segenap para staf Yayasan Pendidikan dan Sosial Ma’arif (YPM) sangat pagi sekali berbondong-bondong menuju Komplek YPM Ngelom dengan menggunakan pakaian muslim yang rapih nan indah. Mereka semua akan melaksanakan sholat yang dilaksanakan 350 tahun sekali dan merasakan fenomena langka yang terjadi dalam tempo yang sangat lama, yaitu Gerhana Matahari.

IMG_9516 IMG_9518 IMG_9519 IMG_9521

Kegiatan yang isidental ini dilakukan agar siswa dapat mengetahui bagaimana tata cara sholat Gerhana Matahari. Di Sidoarjo sendiri, Gerhana Matahari hanya terjadi sekitar 15-20 menit dengan matahari tertutup sekitar 86%. (Ilham/red)

You may also like...